Panitia Seleksi Siswa Pendidikan Ikatan Dinas 2017 telah merilis kuota penerimaan mahasiswa baru 8 Perguruan Tinggi Ikatan Dinas (PTK) melalui official webnya, https://panselnas.id/. Dasar dari pengumuman tersebut adalah Pengumuman Nomor :125/S.SM.01.00/2017 Tentang Penerimaan Calon Siswa-siswi/Taruna-taruni pada Kementerian/Lembaga yang Mempunyai Lembaga Pendidikan Kedinasan Tahun 2017.
Berikut ini kuota penerimaan mahasiswa baru PTK Tahun 2017 berdasarkan pengumuman tersebut :
Kuota tersebut dapat Kamu jadikan salah satu pertimbangan dalam menentukan PTK mana yang akan Kamu pilih. Kamu hanya diperbolehkan memilih salah satu dari 8 PTK tersebut. Namun perlu Kamu ketahui pada PMB Tahun 2016, kuota PMB PKN STAN yang dirilis oleh panselnas adalah 3.650 orang namun total mahasiswa baru yang diterima melebihi kuota tersebut yakni 4.490 orang. Jadi tidak menutup kemungkinan hal tersebut terjadi pada tahun 2017.
Sumber :
Brp kuota stan makassar
BalasHapusNdak ada kuota daerah Dek. Para peserta dari daerah akan dirangking secara nasional, diambil yang terbaik. Setelah itu baru ditentukan tempat pendidikannya di STAN Pusat dan BDK-BDK di seluruh Indonesia, termasuk BDK Makassar. Setahu saya seperti itu.
HapusLAA kak klo peluang perempuan sama laki2 beda ya
BalasHapusAku pernah denger yg daftar tu kebanyakan perempuan yg diterima kok kebanyakan lakinya ya kak
Ini sistem rangkingnya gmn ya?
itu sistem pnerimaannya gmn kak?
BalasHapus